Cara Mengecek Blog Dofollow atau Nofollow di Berbagai Browser

Posted by Herman on Monday, September 13, 2010 29 comments

Jika anda mencari informasi tentang tips meningkatkan pagerank blog biasanya salah satu tips yang disarankan adalah berkomentar di blog dofollow. Memang benar berkomentar di blog dofollow bisa meningkatkan google pagerank karena blog dofollow adalah blog yang telah menghilangkan atau melepaskan atribut nofollow dari form komentarnya sehingga jika ada pemilik blog yang meninggalkan komentar di blog tersebut, maka ia akan mendapat backlink dari empunya blog dengan catatan si pemilik blog harus berkomentar sebagai name/URL atau mencantumkan link blognya disana.

Bagi anda yang belum tahu apa itu Nofollow? Nofollow adalah atribut HTML yang berfungsi untuk memberi perintah kepada search engine untuk tidak menelusuri suatu link pada halaman blog sehingga google search engine tidak akan menganggap link tersebut sebagai backlink. Cara ini dibuat pertama kali oleh Matt cutts dan Jason Shellen pada tahun 2005 untuk mencegah pemilik blog melakukan spam dengan berkommentar sebanyak-banyaknya di blog ber PR tinggi.

Contoh kode link nofollow:

<a href="http://www.contoh.com/" rel="nofollow">bogger tips n tutorial</a>
Secara default, blog blogspot menggunakan sistem nofollow pada form komentarnya. Namun tidak sedikit pula blogger yang menerapkan sistem dofollow dalam comment formnya.

Untuk menemukan blog-blog mana saja yang menggunakan sistem dofollow, anda bisa googling dengan kata kunci 'dofollow blog list' atau 'daftar blog dofollow'. Ada banyak situs yang membuat daftar blog dofollow di situsnya.

Nah sekarang pertanyaannya adalah apakah blog tersebut masih menganut sistem dofollow? Sebab tidak sedikit blog yang awalnya memang bersifat dofollow tapi sekarang sudah tidak lagi. Untuk mengetahuinya, gunakan cara berikut:

Browser Firefox
Ada 2 cara yang bisa digunakan:

1. Melihat properties linknya
Ini adalah cara klasik yang sering digunakan blogger atau webmaster untuk mengecek status link. Caranya, klik kanan pada link yang berada pada kolom komentar lalu pilih Properties jika muncul tulisan relation: nofollow berarti blog tersebut bersifat nofollow.



2. Menggunakan addons Firefox
Ada banyak addons Firefox yang mampu mendeteksi link nofollow, salah satunya adalah SearchStatus. Dengan addons ini anda bisa melihat apakah suatu link dofollow atau nofollow dalam waktu yang bersamaan. sehingga lebih cepat. Anda bisa instal addonsnya disini. Setelah instal, aktifkan fitur pendeteksi nofollow dengan cara klik kanan pada logo SearchStatus yang terletak dipojok kanan bawah layar lalu pilih Highlight Nofollow Links. (Jika anda ingin menonaktifkan fitur ini cukup hilangkan centang pada 'Highlight Nofollow Links').


Jika link dihighlight merah berarti blog tersebut bersifat nofollow.



Browser Google Chrome
Instal Chrome SEO disini. Setelah itu, aktifkan fitur pendeteksi nofollow dengan cara klik logo Chrome SEO yang terletak di pojok kanan atas. kemudian tunggu beberapa saat hingga menu Chrome SEO muncul selanjutnya klik link Show Nofollow.



Browser IE
Untuk pengguna IE, caranya cukup mudah anda tinggal copas kode dibawah ini ke address bar pada halaman dimana anda ingin melakukan pengecekan.

javascript: var anchors;anchors = document.getElementsByTagName("a");var anchorIndex;for(anchorIndex = 0;anchorIndex < anchors.length;anchorIndex++) { if(anchors[anchorIndex].getAttribute("rel") && anchors[anchorIndex].getAttribute("rel")=="nofollow") anchors[anchorIndex].style.backgroundColor="red";} void(0);

Jika blog tersebut bersifat nofollow maka link akan dihighlight merah seperti gambar berikut.



Browser Safari
Caranya hampir sama dengan browser IE yaitu tinggal copas kode ke address bar pada halaman dimana anda ingin melakukan pengecekan.

javascript:var%20a=document.getElementsByTagName('a');for(var%20z=0;z%3Ca.length;%20z++){if(a[z].rel==’nofollow’){a[z].style.border=’1px%20solid%20%23F00';}}

Semoga bermanfaat..!


Recent Posts:

29 comments

Rizky Agung said... 15 September, 2010
Nice info om..
kalo blog ini dofollow ga yah..???
:D
Herman said... 16 September, 2010
@rizky:

blog ini nofollow mas. hehe...
Ade said... 17 September, 2010
Makasih infonya ya Mas :)
Saya pake Chrome #gananya
Marquee Related Posts with Thumbnails said... 22 September, 2010
bermanfaat banget :)
Citizen said... 16 October, 2010
Nice Info gan.
sangat bermanfaat
Dofollow $ NoFollow said... 15 November, 2010
Jiahh Punya ente kok No Follow gan =((
sumafone said... 19 November, 2010
oke.. kalau blog ini termasuk yang mana? wah sayangnya ga pake firefox, pakai chrome jadi belum bisa cek?!
Unknown said... 20 November, 2010
cek dlu ah
Art of Photography said... 06 December, 2010
tukaran blog dunk ^^
Admin said... 25 December, 2010
thanx.... :)
beautycares said... 07 February, 2011
kebetulan newbie nich, cocok banget infonya buat ane yang lagi belajar. Thanx a lot!
sinalkogame said... 03 March, 2011
bagus banget mas infonya,,, saya baru tau...kbetulan saya mai newbie ni...kunjungi juga ya mas...
Admin said... 04 May, 2011
masih bingung ni gan,, maklum pemula. kalo udah di klik 'show nofollow' (pake chrome) trus gmana bisa tau dofollow ato nofollow?
Unknown said... 17 May, 2011
setelah ane cek pake addons Firefox..blog ane sudah DoFollow skrg... :D
Unknown said... 02 October, 2011
Patut di coba nih. Coz ku mw tahu blog q dofollow atau nofollow..
Unknown said... 18 November, 2011
informasi yang bermanfaat sayangnya yang paling mudah IE masih belum bisa tu scriptnya :)
Unknown said... 23 November, 2011
makasih infonya ya,..,
dagip said... 26 November, 2011
=)) setelah aku praktekin, banyak yang nofollow dari pada dofollow..... ( termasuk punyaku ~x( )

yang berminat silahkan mampir ke blog ku...
(numpang naro link bang...) :)]
http://rumah-dagip.blogspot.com/
Mentari Anggari said... 07 December, 2011
makasih atas infonya....
Anonymous said... 12 January, 2012
wah kerenn blognya...
Anonymous said... 12 January, 2012
thank u
Unknown said... 10 March, 2012
ini yang saya cari dan akhirnya ketemu.terimakasih info kakak
Anonymous said... 23 March, 2012
thanks
Unknown said... 28 April, 2012
Bisa nyoba nih...klo komen disini warna merah=nofollow ga ya
Anonymous said... 27 June, 2012
Makasih tutorialnya boss...
Anonymous said... 23 August, 2012
ini yg aku cari gan.. dari kemarin ketipu melulu ma blog nofollow... uasem gan.. thanks ya infoe
Anonymous said... 29 August, 2012
makasih mas bro tutornya sangat bermanfaat...
Anonymous said... 28 November, 2012
Kalau punyaku ini masih DoFollow atau masih NoFollow, Mas. susah saya membedakannya. :D
Basrie Mr said... 28 February, 2013
info yang bermanfaat bro, wah blognya bro nofollow ya. terima kasih

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* : 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment