Rainbow link atau link pelangi merupakan suatu link dimana jika mouse pointer kita diarahkan ke link tersebut maka linknya akan berkedip warna-warni seperti warna pelangi.
Jika anda masih bingung. Silahkan berkunjung kesini lalu arahkan kursor mouse anda ke salah satu link untuk melihat hasilnya. Gmn menarikkan? Nah untuk memasang link warna-warni ini caranya sangat mudah. Anda cukup memasukkan kode javascript-nya pada blog anda maka efeknya akan langsung berfungsi. Biar lebih mudah. Silahkan ikuti cara berikut ini:
1. Seperti biasa, login ke blogger. Kemudian pada menu Edit HTML
2. Letakkan kode dibawah ini diatas kode <body>
<script src='http://hbhost.googlecode.com/files/rainbow-link.js'/>3. Klik Save Template.
4. Selesai. Silahkan liat hasilnya.
Recent Posts:
Sudah gabung dengan sumber dolar berikut ini?
26 comments
YANG MAS BERIKAN LANGSUNG TUDE POIN.TAK BANYAK LIKA - LIKU.
WAH ENAK TENAAA..N.
OK MAS TERIMA KASIH BUUANYAK..DAN SALAM SUKSES DAN SEJAHTERA UNTUK KITA.
MAMPIR MAS YA ..DI BLOG AKU.KASIH SARAN..AGAR BISA KEREN.
http://trojandecoder.blogspot.com/
dah ku coba ni.. :))
Berhasil.. thankyu..:)
Ditunggu kunjungane juga..
www.4m4rkh4n.blogspot.com
lihat blog ane juga ya
igedeekapp.blogspot.com
Post a Comment